Tuhan...
Ingatkan sedih kala ku tertawa...
Ingatkan duka kala ku bahagia...
Ingatkan tiada kala ku berada...
Tuhan...
Kering sudah air mata ku menghadapi sedih ku...
Menghadapi duka ku...
Menghadapi tiada ku...
Menghadapi kenyataan hidupku...
Tapi... Pantaskah aku begitu lemah...
Lemah dengan keimanan ku...
Lemah dengan keyakinan ku...
Begitu bangga dengan dosa-dosa ku...
Pantaskah ku teteskan air mata ini...
Begitu banyak tawa yang ku lepaskan...
Begitu banyak bahagia yang ku rasakan...
Begitu banyak anugerahMu yang kudapatkan...
Tuhan...
Ampuni aku atas kelemahan dan kebanggaan ku...
Tiada manusia yang sempurna...
Tegarkan aku dengan kesabaran tuk slalu mencari ridhoMu...
Yakinkan aku... CobaanMu adalah teguran buat untukku...
Ingatkan sedih kala ku tertawa...
Ingatkan duka kala ku bahagia...
Ingatkan tiada kala ku berada...
Tuhan...
Kering sudah air mata ku menghadapi sedih ku...
Menghadapi duka ku...
Menghadapi tiada ku...
Menghadapi kenyataan hidupku...
Tapi... Pantaskah aku begitu lemah...
Lemah dengan keimanan ku...
Lemah dengan keyakinan ku...
Begitu bangga dengan dosa-dosa ku...
Pantaskah ku teteskan air mata ini...
Begitu banyak tawa yang ku lepaskan...
Begitu banyak bahagia yang ku rasakan...
Begitu banyak anugerahMu yang kudapatkan...
Tuhan...
Ampuni aku atas kelemahan dan kebanggaan ku...
Tiada manusia yang sempurna...
Tegarkan aku dengan kesabaran tuk slalu mencari ridhoMu...
Yakinkan aku... CobaanMu adalah teguran buat untukku...
30 Mei 2010 pukul 18.44
pertamaaaxxx...nice poem..mudahan kita menjadi orang yang ingat..
30 Mei 2010 pukul 19.59
Puisi yang bagus sob. Kita boleh terlalu terlena dengan apa yang kita alami.
30 Mei 2010 pukul 23.02
Tuhan Selalu baik Pak, bahkan kepada makhluk Nya yang selalu berburuk sangkapun kepada Nya
30 Mei 2010 pukul 23.04
ayo terus berjuang mencari Ridha Nya
31 Mei 2010 pukul 07.55
rangkaian kata yang indah ,ini rumah bang's ipin ta??
31 Mei 2010 pukul 16.32
Untaian kata yang indah!
31 Mei 2010 pukul 16.35
Puisinya bagus-bagus!
31 Mei 2010 pukul 22.07
Tuhan selalu mendengar doa umat-Nya.
Dan..Tuhan, gak pernah membenci umat-Nya :)
Puisi yang bagus :)
31 Mei 2010 pukul 22.09
Puisinya bener2 deh, menyentuh hati banget.
Jadi ingat akan diri sendiri nih.
Banyak banget dosa yang udah kuperbuat.
1 Juni 2010 pukul 12.31
salam sobat
puisi penuh arti mendalam
seperti seseorang yang tobat nich kata2nya.
1 Juni 2010 pukul 14.34
bingung mau ketawa ato salut ato sedih
1 Juni 2010 pukul 14.50
syukron ya matodis... ini pencerahan buat jiwa2 yg dahaga dan nyentuh bwanget...
4 Juni 2010 pukul 18.43
Ikut gabung doanya....Amin!
4 Juni 2010 pukul 20.09
Puisi curahan hati kepada sang khaliq. Tetesan air mata kan jadi linangan yang bahagia nan penuh pahala .... tatkala hati terpaut semakin erat kepada Illahi robbi, yang takkan pernah terlepas lagi sampai kapanpun.
Sangat menyentuh Shob ...Puisinya ...
5 Juni 2010 pukul 02.46
Sungguh Rasulullah saw berpesan, "Takkan tersentuh api neraka, seseorang yang menangis karena takut kepada Allah...(HR.Turmudzi)
Tangisan karena Allah adalah salah satu dari tujuh tangisan yang di sebutkan Yazin bin Maisarah rahimahullah. Menurutnya, Tangisan itu ada tujuh: "Tangisan senang, Tangisan sedih, Tangisan takut, Tangisan riya, Tangisan sakit, Tangisan syukur, Tangisan takut karena Allah."
Abdullah bin Umar radhiallahu anhuma mengatakan, "Air mataku menetes karena takut kepada Allah, itu lebih ku sukai daripada bershadaqah seribu dinar."
Mari kita bertanya pada diri kita sendiri :
Berapa banyak tetesan air mata kita yang keluar selain karena Allah?
Berapa banyak tetesan air mata kita yang jatuh karena takut kepada Allah?
5 Juni 2010 pukul 02.52
Usahakan kita menangis karena Takut kepada Allah akan dosa2 kita..
itu yang membuat hati kita tenang juga...
5 Juni 2010 pukul 21.30
berkunjung lagi...
6 Juni 2010 pukul 02.13
Amiiiin ya rabbal'alamin...
7 Juni 2010 pukul 05.18
mak ternyata dikau sangat pandai pula bersilat kata, mari pererat hubungan , bersetiausaha dan jayalah blogger Indonesia (wah ini gara-gara sering ke Malaysia nih ke blog seberang)
7 Juni 2010 pukul 09.46
aduh kerennya puisimu shbtQ,,^_^
duh mksh udh mmpir y,ia byk komeng alhmdllh,tp komengnya byk yg lbh dr 1 tiap2 org jd kliatan byk ^_^
oh y aq follow y,ijin folbek ^_^
Warm Greetings,
Miss Rinda - Personal Blog
www.rinda-holic.blogspot.com
8 Juni 2010 pukul 09.56
SAMPEAN UDAH MULAI PIKUN YA? >_<??
20 Juni 2010 pukul 15.55
Wow good poem, love it. By the way, jago bikin puisi ya? Hihi ☺